Legislatif
DPRD Tangsel Selesaikan 12 Dari 26 Raperda di 2022

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Tangerang Selatan, telah menyelesaikan 12 Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) dari 26 Raperda dalam program pembentukan peraturan daerah (propemperda) tahun 2022.

Hal tersebut disampaikan ketua Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRD Tangsel, Ledy M.P Butar Butar.


Tonton Berita Menarik Lainnya Di sini