Eksekutif
Disdik Kabupaten Tangerang Terus Kebut Pemenuhan Sarana Prasarana TK Negeri

Pemerintah Kabupaten Tangerang melalui Dinas Pendidikan pada Bidang Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) melakukan sederet persiapan menyongsong wajib belajar 13 tahun yang tengah direncanakan Pemerintah Pusat dan berlaku tahun 2025 mendatang.


Tonton Berita Menarik Lainnya Di sini